Category illustrasi

Apa itu DTIYS Challenge?

Pernahkah kamu menemukan hashtag  #DTIYS saat sedang explore di social mediamu seperti Instagram dan X? Mungkin kamu bertanya-tanya, “Apa maksudnya?” Tenang saja! Dalam artikel ini, kita akan menjelajahi dan mengungkap rahasia di balik tren seni yang memikat ini. Jadi, apa…

5 Ilustrator Indonesia Yang Wajib Kamu Follow

Halo temen-temen, apakabar? Bagaimana kabarmu hari ini? Tulisan ini diperuntukkan buat kamu yang mungkin saat ini ada di posisi yang sama seperti aku. Pemula. Yap, aku adalah ilustator pemula asal Sumatera Utara. Aku mulai tertarik dengan menggambar sejak aku TK.…

Sudah Pernah Pakai WACOM belum?

Hi temen temen, balik lagi bersama saya, the one and only. Nisa. Iya gitu aja. Apa kabar mentemen, ini adalah blog pertamaku di tahun 2022. Blog ini didedikasikan untuk Komunitas Blogger Medan. Komunitas ini luar biasa sekali loh teman-teman, isinya itu para…

Kamu Cari Gambar Karikatur? Yuk Pesen Di sini!

Kamu mau pesan gambar karikatur di Medan? sebelumnya kamu tahu tidak perbedaan karikatur dengan kartun?  Karikatur itu apa ya? Karikatur adalah sebuah seni yang menggabungkan keterampilan artistik dengan pandangan kritis terhadap berbagai aspek kehidupan dan masyarakat. Proses menciptakan karikatur dimulai dengan pemilihan…